Perhatikan pernyataan yang berkaitan dengan mikroorganisme! Pernyataan yang tepat tentang peran bakteri dalam kehidupan manusia adalah ....
Soal:
Perhatikan pernyataan yang berkaitan dengan mikroorganisme!
(1) Dimanfaatkan untuk fermentasi susu sehingga menghasilkan yogurt (susu asam)
(2) Pemberian vaksin polio melalui proses imunisasi dapat memberikan kekebalan tubuh terhadap penyakit
(3) Digunakan untuk pemurnian penambangan tembaga
(4) Pada teknik rekayasa genetika plasmid bakteri dapat digunakan sebagai tempat menyisipnya gen target
(5) Bakteriofage dapat memusnahkan agen penyebab penyakit dalam tubuh.
Pernyataan yang tepat tentang peran bakteri dalam kehidupan manusia adalah ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (2), (3), dan (5)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)
Jawaban:
B. (1), (3), dan (4)
Pembahasan:
(1) Dimanfaatkan untuk fermentasi susu sehingga menghasilkan yogurt (susu asam) [BENAR] Contoh:
(2) Pemberian vaksin polio melalui proses imunisasi dapat memberikan kekebalan tubuh terhadap penyakit [SALAH] itu peran virus
(3) Digunakan untuk pemurnian penambangan tembaga [BENAR]
(4) Pada teknik rekayasa genetika plasmid bakteri dapat digunakan sebagai tempat menyisipnya gen target [BENAR]
(5) Bakteriofage dapat memusnahkan agen penyebab penyakit dalam tubuh. [SALAH] itu peran virus
Perhatikan pernyataan yang berkaitan dengan mikroorganisme!
(2) Pemberian vaksin polio melalui proses imunisasi dapat memberikan kekebalan tubuh terhadap penyakit
Baca Juga
- Diketahui gen ekpresi pada bunga: A = pigemen antosianin: a= tidak ada pigmen B = suasana basa: b = suasana asam
- Silsilah berikut menunjukan menurunnya kelainan genetic hemifili. Dari kasus ini dapat diketahui bahwa kedua orang tuanya adalah....
- KISI-KISI SOAL UN DAN USBN TINGKAT SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK DAN SEDERAJAT
(4) Pada teknik rekayasa genetika plasmid bakteri dapat digunakan sebagai tempat menyisipnya gen target
(5) Bakteriofage dapat memusnahkan agen penyebab penyakit dalam tubuh.
Pernyataan yang tepat tentang peran bakteri dalam kehidupan manusia adalah ....
A. (1), (2), dan (3)
C. (2), (3), dan (5)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)
Jawaban:
B. (1), (3), dan (4)
Pembahasan:
(1) Dimanfaatkan untuk fermentasi susu sehingga menghasilkan yogurt (susu asam) [BENAR] Contoh:
(2) Pemberian vaksin polio melalui proses imunisasi dapat memberikan kekebalan tubuh terhadap penyakit [SALAH] itu peran virus
(3) Digunakan untuk pemurnian penambangan tembaga [BENAR]
(4) Pada teknik rekayasa genetika plasmid bakteri dapat digunakan sebagai tempat menyisipnya gen target [BENAR]
(5) Bakteriofage dapat memusnahkan agen penyebab penyakit dalam tubuh. [SALAH] itu peran virus
0 Response to "Perhatikan pernyataan yang berkaitan dengan mikroorganisme! Pernyataan yang tepat tentang peran bakteri dalam kehidupan manusia adalah ...."
Posting Komentar