Web Analytics
Silsilah berikut menunjukan menurunnya kelainan genetic hemifili. Dari kasus ini dapat diketahui bahwa kedua orang tuanya adalah.... - Gamma-ic.com

Silsilah berikut menunjukan menurunnya kelainan genetic hemifili. Dari kasus ini dapat diketahui bahwa kedua orang tuanya adalah....

Soal:

Silsilah berikut menunjukan menurunnya kelainan genetic hemifili. Dari kasus ini dapat diketahui bahwa kedua orang tuanya adalah....



A. ibu normal, ayah normal
B. ibu normal, ayah carier
C. ibu carier, ayah normal
D. ibu carier, ayah carier
E. ibu homozigot resesif, ayah normal


Jawaban:

C. ibu carier, ayah normal


Pembahasan:

Hemofilia merupakan kelainan yang disebabkan gen h (resesif) yang terpaut kromosom X. Sementara itu, gen H (dominan) normal. Genotipe hemofilia sebagai berikut.
XHXH = wanita normal
XHXh = wanita normal carrier
XhXh = wanita hemofilia
XHY = laki-laki normal
XhY = laki-laki hemofilia

Apabila diperoleh keturunan anak laki-laki hemofilia padahal ayah dan ibunya normal, berarti dapat dipastikan ibunyaa carrier.

Perhatikan perkawinan berikut.
P  =         XHY      ><       XHXh
             Ayah normal      Ibu carrier
G1  =        XH, Y                XHXh
F  =   XHXH = perempuan normal
            XHXh = perempuan normal carrier
            XHY = laki-laki normal
            XhY = laki-laki hemofilia

    Berlangganan update artikel terbaru via email:

    0 Response to "Silsilah berikut menunjukan menurunnya kelainan genetic hemifili. Dari kasus ini dapat diketahui bahwa kedua orang tuanya adalah...."

    Posting Komentar

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel